RENUNGAN HARIAN, SABTU - 24 AGUSTUS 2024
Posted by Admin 2025-01-20

Galatia 5 : 1 (TB) Supaya kita sungguh-sungguh merdeka, Kristus telah memerdekakan kita. Karena itu berdirilah teguh dan jangan mau lagi dikenakan kuk perhambaan.
Kita sungguh - sungguh telah dimerdekakan oleh Kristus jangan diperhamba lagi oleh dosa.